CINTA TANAH AIR DENGAN RAJIN BELAJAR
Assalamu'allaikum warahmatullahi wabarakaatuh,
Audzubillahiminasyaitanirrajimi,
bismillahirrahmanirrahim.
Alhamdulillahi was sholatu was
salaamu a’laa rasuulillah sayyidnaa wa maulaanaa muhammadin bin abdillah amma
ba’dah
Pertama-tama
marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat hidayahNya sehingga kita dapat berkumpul dalam rangka lomba khitobah, tanpa
halangan suatu apapun. Sholawat serta salam marilah kita
haturkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, semoga kelak kita
mendapat shafaatnya, amin Allahuma Amiiiin.
Teman-teman yang saya cintai,
Sebelum saya mulai pidato saya ingin
bertanya kepada teman-teman, boleh ya.
Apakah teman-teman cinta tanah air
kita Indonesia
Apakah teman-teman bangga bertanah
air Indonesia
Apakah temen-teman ingin menjaga dan
membela tanah air Indonesia dari gangguan bangsa asing.